Kajian & Tanya Jawab Seputar Fiqih Udhiyah
bersama K.H. Imtihan Asy-Syafi’i (Mudir Ma’had ‘Aly An-Nuur Sukoharjo)
Selamat menyaksikan kajian seputar fiqih udhiyah yang disampaikan di Masjid Al-Aqsho Purbayan ini.
parts version:
- Perbedaan Antara Udhiyah dan Qurban https://youtu.be/R_vxOW8hHQI
- Sah kah udhiyahnya bila salah satu dari anggota patungan sapi berprofesi yang terlarang? https://youtu.be/15X-E2pf4ns
- Bila hari raya idul adha/fitri bertepatan dengan hari jum’at, wajibkah shalat jum’at? https://youtu.be/EfkKedlOyZQ
- Bolehkah menjual kulit binatang udhiyah (qurban)? https://youtu.be/UD4BM7oj8F0
- Bolehkah sebagian daging udhiyah dimasak dan dimakan bersama jamaah masjid? https://youtu.be/MM0-AxOlQFo
- Bolehkah panitia udhiyah mendapat tambahan jatah daging? https://youtu.be/-ga_vFgeD8E
- Bolehkah berudhiyah untuk orang tua yang sudah meninggal? https://youtu.be/qzNyQ30ZQ10
- Udhiyah 1 kambig/domba bisakah untuk sekeluarga termasuk 14 anak sudah berkelurga sendiri-sendiri? https://youtu.be/doL5WA_uPps
- Upah/biaya operasional udhiyah diambilkan dana dari mana? https://youtu.be/EwWE3y-_yFk
- bolehkah menjual kulit udhiyah dan uangnya untuk kegiatan TPQ? https://youtu.be/wQKEOOrl6Ts
- bolehkan ikut arisan udhiyah? https://youtu.be/D_VSZnpKIh4
- Bagaimana teknis pembagian kulit udhiyah? https://youtu.be/uJDraErnED8
- Bolehkah kulit udhiyah langsung diberikan kepada orang yang berhak (tanpa dijual dulu)? https://youtu.be/L_WxKpuu0co
- Manakah yang didahulukan udhiyah atau melunasi hutang yang jatuh tempo? https://youtu.be/ivsUgLun7W8
- Bolehkah menghadiahkan pahala udhiyah kepada orang yang telah meninggal dunia? https://youtu.be/qzNyQ30ZQ10
- Arisan udhiyah bagaimana yang diperbolehkan? https://youtu.be/KQRJKPDp3WY
- Bolehkah melaksanakan shiyam arofah padahal masih punya hutang shiyam ramadhan? https://youtu.be/XxrYjD49FZY
- Bolehkah melaksanakan udhiyah di luar negeri? https://youtu.be/IFstkpzHx3w
- Bila udhiyah untuk satu keluarga, siapa yang tidak boleh memotong kuku/rambut sebelum disembelihnya udhiyah? https://youtu.be/S9pogm6uSI8
- Beras, bumbu, dan biaya operasional kepanitiaan udhiyah uangnya dari mana? https://youtu.be/YMdvZ52YR2E
- Menghadiahkan pahala kepada orang yang sudah meninggal dasarnya dari hadits atau perkataan ulama? https://youtu.be/UBZFOqsYogA